Menghilangkan bau badan dengan parfum

Iklim dinegara kita ini Indonesia memungkinkan lebih banyak keringat, tentunya dapat memunculkan bau badan, bagaimana cara menhilangkannya??
Harus dicatat bahwa sumber bau badan bukanlah keringat, bau badan terjadi karena bakteri yang memfermentasi keringat tersebut. Tak bisa dipungkiri bahwa aroma tubuh yang menyengat dapat mengganggu pergaulan anda. Tips menghilang bau badan dengan parfum.
Sebagai pria jangan pernah menganggap enteng bau badan. karena wanita umumnya lebih menyukai pria berbau harum. Mereka mengganggap bahwa pria seperti itu adalah pria yang respect terhadap dirinya sendiri. Untuk itu sebaiknya cermati beberapa jenis wewangian atau parfum yang banyak dijual di pasaran. Mulai dari deodoran anti persipant, parfum, Eau de toilette hingga Eau de cologne. Semua produk ini berfungsi sama namun berbeda kegunaannya, Berikut jenis parfum untuk mengatasi masalah bau badan anda.


macam macam jenis parfum



1. Deodoran antipersipant
Deodoran adalah anti mikroba seperti triclosan yang diklasifikasikan sebagai kosmetik oleh FDA (Food and Drug Administration). Produk ini dirancang untuk menghilangkan bau badan. Deodoran yang berbasis alkohol dapat membunuh bakteri berdifat sementara. Sedanngkan deodoran yang mengandung wewangian dan minyak atsiri berfungsi untuk menutupi bau keringat.
Deodoran antipersipant diklasifikasikan sebagai obat luar untuk menghentikan atau mengurangi produksi keringat. Zat zat yang ada dalam produk ini bereaksi dengan elektrolit dan membentuk sebuah gel kelenjar keringat. Deodoran pertama kali dikomersialkan pada tahun 1888. Kemudian dikembangkan oleh Jules Montenier di tahun 1941, dinamakan Stopette dalam bentuk deodoran spray. Produk itu menawarkan kandungan senyawa alumunium chlorida dan yang aman terhadap keasaman pada kelenjar keringat.
Produk yang aman saat ini berbentuk balsam stick dan cream roll on. Deodoran saat ini memiliki kandungan aman dan alami yakni amonium alum sejenis tawas dalam bentuk kristal sebagai produk kesehatan alternatif.


2. Parfum
Parfum memiliki tiga lapisan aroma yang berdasarkan tingkat penguapannya. Lapisan atas, yaotu aroma yang tercium ketika parfum disemprotkan, yang mudah menguap dalam sesaat. Kemudian aroma tengah, yaitu aroma yang muncul setelah 15 menit sampai 1 jam. aroma ini akan bertahap menyatu dengan kulit dan semakin lama akan melarut dengan bau tubuh anda, sehingga bau menjadi lebih soft. Sedangkan lapisan aroma dasar, paling lama penguapannya. Aroma ini akan tercampur dengan aroma middle notes yang menyatu di kulit yang membentuk wangi utama dari parfum tersebut.


3. Eau De Perfume (EDP)
Jenis ini memiliki konsentrasi lebih sedikit dibandingkan pure perfume. Parfum jenis EDP ini biasanya banyak untuk wanita, jarang yang untuk pria. Harganya mahal karena konsentrasi minyaknya yang banyak (8-15%). EDP ini memiliki ketahanan aroma sekitar 4-6 jam.
4. Eau De Toilette (EDT)
Eau de toiletteadalah jenis parfum yang lebih ringan dari parfum yang sebenarnya. Biasanya diperuntukkan bagi pria dengan konsentrasi minyak sekitar 10-25% dan aromanya bertahan 3-4 jam. Biasanya digunakan sehabis mandi dan dapat dipakai berkali kali setelah beraktivitas.


5. Eau De Cologne (EDC)
Eau de cologne merupakan jenis parfum yang ringan dengan kandungan parfum hanya 5-10% dari kandungan parfumnya. Berfungsi sebagai penyegar aroma tubuh disaat setelah tubuh beraktivitas. Semprotkan eau de cologne pada bagian leher dan dada, bukan pada bagian ketiak, sehingga aroma todak tercampur dengan bau keringat. Dahulu eau de cologne hanya digunakan oleh wanita. Aroma eau de cologne dapat bertahan selama 3 jam.



sources:
http://cakrawalasehat.blogspot.co.id/
http://blog.lazada.co.id/

Subscribe to receive free email updates:

Blogger
Disqus
Pilih Sistem Komentar Yang Anda Sukai

13 comments

untung saya tidak bau badan hehehee :)
tapi saya akan kasih tau teman saya yang bau badan :)

Balas

Hahahh, ini gw jadi inget waktu gw blum tau kegunaan deodoran itu apa..gw merubah fungsikan nya mnjadi parfum...

Balas

parfum sprye memang salah satu pewangi yang biasa di pake buat ngilangin BB Mas....

Balas

Saya biasa pake yang 1 dan 2 kalau nggak pake jadi nggak PEDE

Balas

Makasih ya gan, kalau begitu saya harus semprot baykan nih badan biar tetap wangi dan juga di sukai banyak cewe. hehehehheh

Balas

BB itu bau badan ya mas, lain halnya dengan BBM (black bery mesenger) BBM (Bahan bakar minyak)

Balas

Hahhahahahaaa, ketahuan nih!

Balas

Sip lah, kadang wanita memang ada yang badannya bau sekali!

Balas

Bau badan emng ganggu bgt mas, kasihan lingkungan sekitar kita kena dampaknya. parfum memang kebutuhan kita utk menyikapi bau badan :)

Balas

Tapi ada juga lhoo wanita yang suka dengan bau khas kelelakian seorang pria, asal jangan lagi berkeringat aja, kalau berkeringan mah atuh baunya minta ampun :-)

Balas

Bau badan pastinya bakalan bikin kita nggak pede mas apalagi kalau jumpa wanita yang kita sukai. Kalau saya biar badan nggak bau waktu bepergian tentunya mandi yang bersih dulu baru itu pakai deodoran dan parfum.

Balas

Personally, I like light and pleasant perfume, that's why EDT and Cologne versions are my favorite especially in summer season. I am using "Davidoff Cool water for men EDT" for last 2 years. By the way, thanks for sharing this post.

Balas

Terima kasih infonya gan.
Lumayan buat nambah elmu.

Gema Parfum
Parfum pria favorit.

----------

Balas